Berita

Rapat Koordinasi Kearsipan Dan Pencanangan Gerakan Nasional Sadar Dan Tertib Arsip Kabupaten Bintan Tahun 2024

Berita


Rapat Koordinasi Kearsipan Dan Pencanangan Gerakan Nasional Sadar Dan Tertib Arsip Kabupaten Bintan Tahun 2024 yang dibuka oleh Kepala Dinas Perpustakan dan Arsip Daerah Kab. Bintan, Bapak Hasfi Handra, S.ST. dan juga di pimpin langsung oleh Bapak Sekretariat Daerah Kab. Bintan, Bapak Ronny Kartika, S.STP. MM.
Dengan adanya Rencana pencanangan Gerakan Nasional Sadar dan Tertib Arsip sebagai upaya untuk meningkatkan kesadaran dan kedisiplinan dalam pengelolaan arsip, termasuk kampanye edukasi, pelatihan, dan pembentukan tim khusus untuk pengawasan dan evaluasi. Penekanan pada pentingnya penerapan standar dan regulasi yang berlaku dalam pengelolaan arsip di Kabupaten Bintan guna memastikan keamanan, keberlanjutan, dan keterjangkauan informasi yang terdokumentasi.
Komitmen untuk melibatkan seluruh pemangku kepentingan, baik dari pemerintah maupun masyarakat sipil, dalam upaya menjaga dan meningkatkan kualitas pengelolaan arsip di Kabupaten Bintan.
Bagikan Postingan Ini:
© . Tim IT Diskominfo Kabupaten Bintan